31 Agustus 2017

Daftar Kecamatan, Kelurahan & Desa Di Kabupaten Belitung

Lambang Daerah Kabupaten Belitung
Lambang Daerah Kabupaten Belitung

Nama Kabupaten : Belitung
Ibu Kota Kabupaten : Tanjung Pandan

Daftar Nama Kecamatan di Kabupaten Belitung:
  1. Badau
    Kecamatan Badau terdiri dari 7 desa, yaitu:
    • Air Batu Buding
    • Badau
    • Cerucuk
    • Kacang Butor
    • Ibul
    • Pegantungan
    • Sungai Samak

  2. Membalong
    Kecamatan Membalong terdiri dari 12 desa, yaitu:
    • Bantan
    • Gunung Riting
    • Kembiri
    • Lassar
    • Membalong
    • Mentigi
    • Padang Kandis
    • Perpat
    • Pulau Seliu
    • Pulau Sumedang
    • Simpang Rusa
    • Tanjung Rusa

  3. Selat Nasik
    Kecamatan Selat Nasik terdiri dari 4 desa, yaitu:
    • Petaling
    • Pulau Gersik (Pulau Gresik)
    • Selat Nasik
    • Suak Gual

  4. Sijuk
    Kecamatan Sijuk terdiri dari 10 desa, yaitu:
    • Air Selumar
    • Air Seruk
    • Batu Itam
    • Keciput
    • Pelepak Pute
    • Sijuk
    • Sungai Padang
    • Tanjung Tinggi
    • Tanjung Binga
    • Terong

  5. Tanjung Pandan
    Kecamatan Tanjung Pandan terdiri dari 7 kelurahan, yaitu:
    • Kampong Damai
    • Kota Tanjung Pandan
    • Lesung Batang
    • Paal Satu
    • Pangkal Lalang
    • Parit
    • Tanjung Pendam

    Kecamatan Tanjung Pandan juga terdiri dari 9 desa, yaitu:
    • Aik Ketekok
    • Aik Pelempang Jaya
    • Aik Rayak
    • Air Merbau
    • Air Saga
    • Buluh Tumbang
    • Dukong
    • Juru Seberang
    • Perawas

Artikel terkait:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar